BLOG INI pada awalnya berisi Kutipan / Kata Mutiara / Kata-kata Bijak (quotations), Ringkasan (summaries), dan Pemahaman (insights). Dalam perkembangan selanjutnya diisi dengan artikel-artikel singkat. Silakan klik di sini... untuk kembali ke BLOG UTAMA.

30 September 2009

Perajin Tulisan dan Pabrik Tulisan

Seorang penulis yang sangat memerhatikan keindahan tulisannya (memilih kata-kata dengan cermat, mengeditnya dengan baik sehingga enak dibaca, dsb) sebenarnya dapat disebut sebagai 'perajin tulisan'.

Istilah 'perajin' muncul di benak saya karena dalam bahasa Inggris, karya tulis itu di-craft (seperti karya seni saja). Ingat kata handicraft = kerajinan tangan. Bahkan pidato pun di-craft. Contoh kalimat: a carefully crafted speech = pidato yang di-craft (maksudnya: dipersiapkan) dengan cermat.

Jika sang penulis sudah mulai produktif, bolehlah ia disebut sebagai 'pabrik tulisan'.

Istilah 'pabrik tulisan' saya adopsi dari teman saya Goenarso Gunoprawiro yang menyebut rekannya yang pandai membuat materi e-Learning sebagai 'pabrik e-Learning'.

* * *

Silakan baca versi lebih lengkap di Note facebook saya.

=======

Posting Terbaru

Langganan Updates

Untuk berlangganan updates semua blog berbahasa Indonesia saya, silakan isi formulir di BLOG UTAMA.

NB: Satu formulir untuk semua blog.

Pemilik Blog

Foto saya
• Infopreneur, Online Publisher
• Penerjemah buku Retire Young Retire Rich karya Robert T. Kiyosaki & Sharon L. Lechter, dan banyak buku lainnya.

Arsip Blog Ini